Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Dua balok ditarik pada lantai datar licin

Dua balok bermassa m1 = 4 kg dan m2 6 kg dihubungkan dengan tali riang dan diletakkan di atas lantai licin. Jika kedua balok ditarik dengan gaya F = 120 N. Tentukan percepatan sistem dan tegangan tali!
Solusi:
Diagram gaya-gaya arah horisontal yang bekerja pada kedua balok diberikan oleh gabar di bawah ini!

Kedua balok dihubungkan dengan kedua balok artinya massa total sistem adalah m1 + m2 = 10 kg, massa total ini ditarik oleh resultan gaya yang besarnya 120 N ke kanan. Menurut hukum II Newton
tegangan tali T yang diatami kedua balok kita peroleh dengan meninjau massa m1, menurut hukum II Newton
    ΣF1 = m1a
     T = m1a

Post a Comment for "Dua balok ditarik pada lantai datar licin"